Event

Kongres Kebudayaan Desa

Pentas Wayang Kampung Sebelah
Pentas Wayang Kampung Sebelah

Pentas Wayang Kampung Sebelah

PSPK UGM 14/08/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 0

[LIVE] Malam ini ada penampilan Wayang Kampung Sebelah di Kampung Mataraman Jogja Jumat, 14 Agutus 2020 Pkl 23.00 WIB - 00.00 WIB Live streaming via channel Youtube Kongres Kebudayaan Desa

baca lanjut
Deklarasi Arah Tatanan Indonesia Baru dari Desa
Deklarasi Arah Tatanan Indonesia Baru dari Desa

Deklarasi Arah Tatanan Indonesia Baru dari Desa

PSPK UGM 14/08/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 0

Malam ini akan berlangsung diskusi dan peluncuran buku hasil dari Kongres Kebudayaan Desa. Acara akan berlangsung malam ini (Sabtu, 15 Agustus 2020) mulai pukul 00.00 WIB hingga jam 12.00 WIB.

baca lanjut
Deklarasi Kongres Kebudayaan Desa: Dari Desa untuk Indonesia
Deklarasi Kongres Kebudayaan Desa: Dari Desa untuk Indonesia

Deklarasi Kongres Kebudayaan Desa: Dari Desa untuk Indonesia

PSPK UGM 14/08/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 0

  Panitia Kongres Kebudayaan Desa (KKD) menyelenggarakan konferensi pers perihal “Deklarasi Arah Tatanan Indonesia Baru dari Desa” di Kompleks Kampoeng Mataraman. “Membaca Desa, Mengeja Ulang I-N-D-O-N-E-S-I-A: Arah Tatanan Indonesia Baru

baca lanjut
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 18 (10 Juli 2020)
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 18 (10 Juli 2020)

Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 18 (10 Juli 2020)

PSPK UGM 28/06/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 0

Komunikasi menjadi hal sangat krusial dalam sistem kehidupan bermasyarakat, terutama ditengah pandemi COVID-19. Kemudahan akses informasi juga dibarengi dengan kebingungan masyarakat. Bahkan tingkat kepercayaan mereka pada informasi pemerintah pusat dan

baca lanjut
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 17 (10 Juli 2020)
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 17 (10 Juli 2020)

Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 17 (10 Juli 2020)

PSPK UGM 28/06/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 1

Ki Hajar Dewantara pernah menulis, “Mangaju-aju salira, mangaju-aju bangsa, mangaju-aju manungsa”, yang artinya membahagiakan diri, membahagiakan bangsa, dan membahagiakan kemanusiaan. Sebuah pesan yang menggambarkan pemerintah bekerja keras bersama rakyat, dengan

baca lanjut
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 16 (9 Juli 2020)
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 16 (9 Juli 2020)

Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 16 (9 Juli 2020)

PSPK UGM 28/06/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 2

Akhirnya semua yang kita lakukan di dunia ini akan kembali ke arah yag sama. Tempat pulang, yaitu keluarga. Di tengah pandemi seperti ini, kemana lagi tujuan kita jika tidak kembali

baca lanjut
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 15 (9 Juli 2020)
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 15 (9 Juli 2020)

Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 15 (9 Juli 2020)

PSPK UGM 28/06/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 3

Pengelolaan data merupakan hal penting bagi pembuat kebijakan. Sayangnya di Indonesia data masih belum menjadi acuan untuk menyelesaikan permasalahan. Salah satunya tampak pada masa pandemi COVID-19. Di berbagai tingkat muncul

baca lanjut
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 14 (8 Juli 2020)
Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 14 (8 Juli 2020)

Webinar Kongres Kebudayaan Desa 2020 #Seri 14 (8 Juli 2020)

PSPK UGM 28/06/2020 Event Kongres Kebudayaan Desa 1

Korupsi tak hanya rentan terjadi di pemerintah pusat. Di desa pun potensi korupsi masih ada. Banyak kasus korupsi yang menimpa pemerintah desa. Baik berupa penyalahgunaan wewenang, anggaran, maupun korupsi aset

baca lanjut

Event

Rural Corner

Webinar: Rural Corner – 18 Juni 2020
Webinar: Rural Corner – 18 Juni 2020

Webinar: Rural Corner – 18 Juni 2020

PSPK UGM 13/06/2020 Event Rural Corner 0

Pandemi covid-19  telah menghantam perekonomian Indonesia, termasuk diantaranya ekonomi desa. Pandemi ini berpengaruh pada perekonomian dan perubahan sosial di desa. Hilangnya peluang dan kesempatan kerja di berbagai sektor informal, terhentinya

baca lanjut
Seminar Bulanan “Rural Corner” 5 Maret 2020
Seminar Bulanan “Rural Corner” 5 Maret 2020

Seminar Bulanan “Rural Corner” 5 Maret 2020

PSPK UGM 02/03/2020 Event Rural Corner 0

Pemilihan kepala desa (Pilkades) secara langsung, sebagai metode berdemokrasi di desa, sudah berlangsung lama di Indonesia. Desa-desa di Pulau Jawa telah mempraktikkan Pilkades secara langsung sejak masa paskakemerdekaan hingga kini.

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner Februari 2020
Monthly Event: Rural Corner Februari 2020

Monthly Event: Rural Corner Februari 2020

PSPK UGM 03/02/2020 Event Rural Corner 0

Seiring dengan kewenangan desa yang makin luas, dan perkembangan teknologi informasi & komunikasi (TIK), pengembangan desa digital telah menjadi salah satu cara memajukan desa dan mensejahterakan warga desa. TIK bisa

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner Januari 2020
Monthly Event: Rural Corner Januari 2020

Monthly Event: Rural Corner Januari 2020

PSPK UGM 06/01/2020 Event Rural Corner 0

Melalui Undang-undang Desa tahun 2014, saat ini Desa telah diberikan kebebasan dalam mengatur banyak hal, salah satunya adalah terkait pengembangan perekonomian mereka sendiri. Ada banyak cara untuk meningkatkan ekonomi desa,

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner Desember 2019
Monthly Event: Rural Corner Desember 2019

Monthly Event: Rural Corner Desember 2019

PSPK UGM 29/11/2019 Event Rural Corner 0

Kebijakan Penyaluran Dana Desa oleh Pemerintah Pusat ke Desa sebagai pelaksanaan dari amanat Undang-undang no 6 tahun 2014, menyebabkan terjadinya banyak perubahan di Desa. Salah satu perubahan tersebut adalah terjadinya

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner November 2019
Monthly Event: Rural Corner November 2019

Monthly Event: Rural Corner November 2019

PSPK UGM 01/11/2019 Event Rural Corner 1

Gemuruh pembangunan desa yang terjadi pasca diterbitkannya UU Desa No. 6/ 2014 dan segala bentuk afirmasi fiskal oleh negara dalam wujud tergelontornya Dana Desa (DD) sedikit banyak telah mengubah banyak

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner Oktober 2019
Monthly Event: Rural Corner Oktober 2019

Monthly Event: Rural Corner Oktober 2019

PSPK UGM 27/09/2019 Event Rural Corner 0

Meskipun amanat undang-undang untuk membentuk BUMDes sudah berjalan selama 5 tahun, namun sejauh ini BUMDes belum membuka akses bagi warga desa untuk ikut menanamkan modal disamping keuntungannya belum dialokasikan bagi

baca lanjut
Monthly Event: Rural Corner September 2019
Monthly Event: Rural Corner September 2019

Monthly Event: Rural Corner September 2019

PSPK UGM 01/09/2019 Event Rural Corner 0

Tenaga Pendamping Profesional Desa diharapkan menjadi garda terdepan untuk mengawasi, mendampingi hingga membimbing masyarakat desa dalam mengelola dana desa dan berbagai kegiatan pemberdayaan masyarakat desa. Pertanyaan yang sering muncul di

baca lanjut